Alamat Lapas Dan Rutan Di Kaltim

Portal Alamat, - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kanwil Kemenkumham) dalam melaksanakan tugas Kemenkumham di wilayah/Provinsi memiliki Unit Pelaksana Teknis (UPT) baik UPT Pemasyarakatan, Imigrasi atau Pelayanan Hukum. Salah satu UPT Pemasyarakatan yang melakukan pembinaan narapidana dan tempat penahanan adalah Lembaga Pemasyarakatan dan Rumah Tahanan Negara / Cabang Rumah Tahanan Negara.

Lembaga Pemasyarakatan yang selanjutnya disebut Lapas adalah tempat untuk melaksanakan pembinaan Narapidana dan Anak Didik Pemasyarakatan. Sedangkan Rumah Tahanan Negara yang selanjutnya disebut Rutan adalah tempat tersangka atau terdakwa ditahan selama proses penyidikan, penuntutan, dan pemeriksaan di sidang pengadilan.


Saat ini Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Timur membina dan mengawasi 11 unit pelaksana teknis (UPT) Lapas dan Rutan. Lapas dan Rutan di Kaltim memiliki kapasitas hunian sebanyak 3.390 narapidana/tahanan, namun kondisi saat ini, Lapas dan Rutan tersebut berdasarkan data Sistem Datbase Peamasyarakatan telah mengalami Over Kapasitas yaitu mencapai 7.850 penghuni. Berikut daftar Lapas dan Rutan beserta alamat lengkap kantor :

Lapas dan Rutan Di Kalimantan Timur


Lembaga Pemasyarakatan

Lapas Kelas IIA Samarinda
Alamat : Jalan Jenderal Sudirman Nomor  15, Samarinda, Kode Pos 75121
Telepon : 0541-742905
Faksimili : 0541-200038
           
Lapas Kelas IIA Balikpapan
Alamat : Jalan Jenderal Sudirman Nomor  03, Balikpapan
Telepon : 0542-761660
Faksimili : 0542-761701

Lapas Kelas IIA Tenggarong
Alamat : Jalan Mangkuraja Nomor  01, Tenggarong
Telepon : 0541-661014
Faksimili : 0541-664253
           
Lapas Kelas IIA Tarakan
Alamat : Jalan Karang Balik, Tarakan, Kode Pos 7712
Telepon : 0551-21249
Faksimili : 0551-32614

Lapas Kelas IIB Nunukan
Alamat : Jalan  Lintas Lapas Kelurahan Tanjung Harapan, Nunukan

Lapas Narkotika Samarinda
Alamat : Jalan Padat Karya, Kelurahan Saempaja Utara, Kecamatan Samarinda Utara Kota Samarinda

Lapas Kelas II Bontang
Alamat : Jalan Prestasi, Bontang Lestari - Bontang (Kota)

Rumah Tahanan Negara

Rutan Kelas IIA Samarinda           
Alamat : Jalan  KH. Wahid Hasyim Nomor  36, Samarinda
Telepon : 0541-251261

Rutan Kelas IIB Tanjung Redeb    
Alamat : Jalan  Dr. Murjani Nomor  11, Tanjung Redeb
Telepon : 0554-21164
Faksimili : 0554-21164

Rutan Kelas IIB Balikpapan          
Alamat : Jalan  Jenderal Sudirman Nomor  533, Balikpapan
Telepon : 0542-764407
Faksimili : 0542-764653

Rutan Kelas IIB Tanah Grogot      
Alamat : Jalan Kusuma bangsa km. 4, Tanah Grogot
Telepon : 0543-21748
Faksimili : 0543-21811, 23290


Sumber Situs Resmi Kemekumham Kaltim
Alamat Lapas Dan Rutan Di Kaltim Alamat Lapas Dan Rutan Di Kaltim Reviewed by Unknown on 12.37 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Terima kasih telah berkunjung, mohon tidak menyematkan link aktif promosi, jika berkenan anda dapat mengirimkan profil lengkap usaha dan alamat serta kontak kantor melalui menu Promosi Gratis, untuk kami publikasikan melalui halaman utama.

Diberdayakan oleh Blogger.